Cara Membuat dan Memasukkan Tanda Tangan di Word

Kemajuan teknologi menyebabkan hampir semua kegiatan dilakukan dengan sistem digital. Banyak hal yang dilakukan mulai dari pembuatan dokumen hingga portofolio saat ini menggunakan sistem digital. Sesuai dengan hal tersebut saat ini memberikan legalitas berupa tanda tangan pada dokumen word pun sudah di lakukan dengan menggunakan sistem digital. Bagi teman-teman yang mempunyai keinginan untuk tahu cara membuat dan memasukkan tanda tangan pada word, maka kami akan memberikan tata cara pembuatannya.

Continue reading “Cara Membuat dan Memasukkan Tanda Tangan di Word”

Setting Microsoft Word Ala Mahasiswa

Sebelumnya abang sempat menjelaskan hal-hal yang mungkin agan dan sista ini tidak ketahui dari fungsi-fungsi yang ternyata bisa dilakukan di Microsoft Word.

Nah kali ini abang akan menjelaskan dan kali ini khusus dan spesial buat kalian yang sudah menjadi mahasiswa baru tahun 2021/2022 atau yang masih menjadi mahasiswa. Untuk yang masih mahasiswa, semangko kakak..

Baiklah tidak perlu perpanjangan intro lagi, check it out!

Continue reading “Setting Microsoft Word Ala Mahasiswa”

Hal yang Mungkin Belum Diketahui dari Microsoft Word

Halo semua, abang kembali lagi nih. Seperti biasa, kita bahas lagi produk Microsoft. Sebelumnya kita sempat membahas Visio, terus lanjut ke Excel, kemarin kita bahas PowerPoint, sekarang kita bahas Microsft Word.

Kali ini tentu bukan produk asing dan tentu hampir semua tahu apa itu Microsoft Word. Soalnya setiap sekolah yang memiliki pelajaran Komputer belajar Microsoft Word.

Apa yang kita bahas sekarang ini adalah hal-hal apa saja yang mungkin kalian baru tahu dan bisa dilakukan di Microsoft Word. Penasaran? yuk mariiii…

Continue reading “Hal yang Mungkin Belum Diketahui dari Microsoft Word”

Cara mudah Membuat Watermark di Word

Microsoft Word adalah aplikasi pengolah kata yang paling populer dan umum digunakan untuk membuat berbagai jenis dokumen. Taukah kamu kalua Microsoft Word memiliki fitur lengkap untuk berbagai keperluan dalam pembuatan dokumen profesional. Salah satu fitur yang jarang digunakan namun penting untuk diketahui itu adalah menggabungkan gambar dan teks, tepatnya cara meletakkan atau meletakkan teks di atas gambar.

Continue reading “Cara mudah Membuat Watermark di Word”

Cara Menambahkan Ordo Pada Matriks di Word

Penggunaan word sebagai aplikasi pembuat tulisan masih menjadi pilihan utama sebagian besar pengguna windows. Aplikasi ini memiliki banyak kegunaan dari tulisan yang hanya berisi kalimat, tabel, angka hingga rumus matematika.

Bagi kamu yang seringkali menggunakan word dalam penulisan matematika, tentu saja terdapat beberapa kendala yang didapati saat menginput rumus atau simbol yang diinginkan. Sebelum saya menulis tutorial ini, saya juga mendapatkan kesulitan saat ingin memasukkan matriks ordo 3×4. Saat saya ingin memasukkan matriks yang berasal dari template word, matriks yang dimunculkan hanya berordo 2×2. Dari masalah ini saya kemudian googling dan mendapatkan jawabannya.

Continue reading “Cara Menambahkan Ordo Pada Matriks di Word”

Tutorial Melacak Hasil Revisian di Word

Revisi dan mahasiswa tingkat akhir seperti sepasang kekasih yang sedang bucin-bucinnya, tidak dapat dipisahkan. Saat proses revisi, seringkali kita tidak mengetahui perubahan apa saja yang kita lakukan. Apalagi kalau sedang asistensi dengan dosbing, pas ditanya apa saja yang kamu revisi, kita pasti sering lupa apa yang dulunya ditulis karena sudah dihapus sana-sini.

Continue reading “Tutorial Melacak Hasil Revisian di Word”

Chat WhatsApp
1
Online 24 Jam
Scan the code
Spesialis jasa pengetikan, editing, dan pembuatan berbagai jenis dokumen terbaik No. 1 di Indonesia.

✔ Transaksi aman anti penipuan
✔ Kenyamanan dan kemudahan kerja sama
✔ Pengerjaan cepat dan akurat dengan garansi

Chat Admin sekarang, online 24 jam