Sebuah dokumen, terutama karya ilmiah, akan dianggap layak apabila dokumen tersebut benar-benar terbebas dari unsur plagiat. Uji plagiat suatu dokumen karya ilmiah bisa dilakukan, salah satunya dengan mencantumkan sumber rujukan ke daftar pustaka. Namun, beberapa waktu terakhir, sekitar pertengahan tahun 2020, uji plagiat dengan metode terbaru mulai muncul.
Continue reading “Membedakan Plagiarisme dan Jenis-Jenisnya”